Tips liburan hemat murah Surabaya
Surabaya sebagai kota metropolitan terkenal sebagai surganya liburan untuk Wanita alias shopping. Mungkin Sebagian besar orang menganggap liburan dan shopping di Surabaya membutuhkan budget yang besar. Namun tahukah kamu, ada loh tips liburan hemat murah Surabaya. Penasaran? Baca terus ya.
Tips Liburan hemat murah di Surabaya
Jika kamu berkunjung ke Kota Pahlawan ini ada loh tips liburan hemat murah di Surabaya. Simak selengkapnya ya.
Budgeting
Mempersiapkan dana perjalanan Kamu Agar tidak mempengaruhi tabungan Kamu, terutama jika Kamu senang bepergian. Mimin menyarankan Kamu mempersiapkan dana perjalanan jauh sebelum jadwal keberangkatan Kamu. Untuk menghindari masalah-masalah dengan anggaran lain, usahakan untuk tidak membelanjakan lebih dari yang telah Kamu persiapkan sebelumnya. Kamu dapat menghemat hingga 3 bulan atau lebih dari 6 bulan sebelumnya.
Hindari Musim Liburan
Saat musim liburan, harga barang dan jasa meningkat di hampir semua tempat wisata. Oleh karena itu, disarankan untuk pergi di luar musim berlibur karena ketika tanggal tidak terlalu ramai, pastinya segalanya lebih nyaman, dan pastinya lebih murah.
Pesan penginapan lebih awal.
Hindari melakukan pemesanan dalam waktu dekat, terutama jika Kamu membooking hotel atau penginapan. Selain memesan lebih awal, Kamu juga bisa mengunjungi pameran liburan dan travel fair untuk mendapatkan penawaran harga lebih murah dan promosi diskon menarik. Agar lebih murah dan praktis, Kamu juga bisa memilih paket liburan menarik yang ditawarkan oleh beberapa agen perjalanan. Biasanya mencakup penerbangan, akomodasi, dan makan.
Mempersiapkan kebutuhan pokok sebelum keberangkatan
Ada baiknya Kamu mempersiapkan kebutuhan pokok selama perjalanan, seperti obat-obatan, kosmetik, dan makanan ringan, sebelum berangkat. Barang-barang tersebut biasanya dijual dengan harga lebih tinggi di dekat tempat wisata karena hampir semua orang membutuhkannya.
Mem fix kan Iterenary sebelum berangkat.
Pilih tempat mana saja yang ingin Kamu kunjungi di kota tujuan Kamu dan buat daftarnya. Lakukan riset terhadap tempat-tempat menarik dengan melihat beberapa ulasan di beberapa situs web atau aplikasi seluler yang tersedia. Hindari tiba-tiba menentukan tujuan. Kamu akhirnya akan menyia-nyiakan liburan Kamu lebih banyak lagi. Selain itu, usahakan untuk tidak terlalu memilih tujuan wisata Kamu, karena mengunjungi terlalu banyak tempat tidak hanya akan menghabiskan banyak energi, tetapi juga akan menghabiskan lebih banyak uang. Hal ini terutama berlaku jika kelelahan membuat Kamu merasa tidak enak badan.
Pilih transportasi murah
Memilih transportasi umum sebenarnya menjadi tips ter hemat untuk bepergian, namun jika kamu pergi Bersama teman, keluarga, atau bahkan rombongan, lebih nyaman jika menggunakan transportasi sendiri. Nah daripada bingung kamu bisa menyewa mobil di PT Wisatajatim Trans Indonesia yang sudah berpengalaman puluhan tahun, kami menyediakan sewa mobil dengam driver maupun lepas kunci.